Kamis, 16 Februari 2012

@ Transstudio Bandung


Trans Studio Bandung


Trans Studio Bandung – Adventure Tour Indoor Theme Park
Tiga Zona dan 20 Wahana Permainan
Bukan hanya suasana yang diadaptasi mirip dengan Universal Studio, juga dengan pembagian zona serta desain bangunannya pun terasa begitu identik. Mungkin yang membedakannya adalah dalam versi yang lebih kecil dan indoor.
Luasnya Trans Studio Bandung sendiri mencapai 4,4 hektar, yang didalamnya terbagi dalam 3 zona dan ada sedikitnya 20 wahana permainan yang bisa dinikmati oleh para pengunjung.
Meski demikian pengunjung masih harus bersabar karena masih ada 3 wahana yang  belum bisa dicoba, yakni Superhero 4D, Special Effect Action dan ScienceCenter. Sementara 3 zona yang tersedia yakni Magic Corner, LostCity, dan Studio Central. Ada yang menarik karena Zona Studio Central didesain ala Hollywood dan Kota New York Amerika Serikat di era tahun 1950.

Ticket Booth



Tidak ada komentar:

Posting Komentar